Apa itu adverb
Adverb secara sederhana dapat diartikan sebagai kata keterangan. Kegunaan dari adverbadalah untuk memperjelas dan mempertegas verb, namun dalam keadaan tertentu dapat pula memperjelas adjective. Jika kalian masih kebingungan dalam memahami adverb, maka kalian sudah mampir di artikel yang tepat. Artikel ini akan membahas: apa itu adverb? bagaimana menggunakan adverb? apa saja jenis-jenis adverb? bagaimana contoh kalimat yang menggunakan adverb? adverb diartikan …