Affixes: Imbuhan dalam bahasa Inggris
Pengertian Affix Affix adalah elemen kata, bisa huruf atau kata, yang ditambahkan pada kata utama dengan tujuan untuk memodifikasi makna dari kata utama. Dalam bahasa Indonesia, kita mengenal affix sebagai imbuhan. Jenis-jenis affix Affix dapat dibagi tiga berdasarkan letaknya yaitu: prefix (diawal kata), infix (ditengah kata), dan suffix (diakhir kata). Prefix dikenal juga sebagai awalan, …