“There is” dan “There are” Penjelasan dan Contoh Kalimat

There is dan there are pengertian penggunaan dan contoh kalimat

Jika dilihat di kamus, atau di aplikasi seperti Google translate, “there is” dan “there are” berarti “ada”. Tapi terkadang masih ada beberapa orang yang belum memahami cara penggunaannya. Jadi pada artikel ini, kita akan membahas bagaimana cara menggunakan “there is” dan “there are” serta contoh-contoh kalimatnya. 1. Menggunakan “there is” “there is” berarti “ada”. Dalam penggunaannya, “there is” selalu diikuti oleh kata benda tunggal atau singular noun. …

Read more“There is” dan “There are” Penjelasan dan Contoh Kalimat